Potensi Macet Di Sleman, Simak Jadwal Agenda Kegiatan Masyarakat Senin 6 Februari 2023 di Yogyakarta

- Senin, 6 Februari 2023 | 11:20 WIB

Sleman, AYOYOGYA.COM - Sebagai pengguna jalan, perlu adanya antisipasi potensi kepadatan Lalu Lintas terutama apabila Anda tengah tergesa-gesa ke suatu tempat.

Untuk itu, dilansir dari laman instagram @poldajogja, berikut jadwal agenda Kegiatan Masyarakat hari Senin, 6 Februari 2023 sebagai antisipasi macet di Sleman, Yogyakarta.

Sleman
Kegiatan Pengenalan Wisata Budaya (Pedati) sebagai Rangkaian Asean Tourism Forum 2023.

Baca Juga: WASPADA Modus Penipuan Berkedok Paket Hingga Undangan Nikah di Whatsapp, Berikut Cara Antisipasinya

Kegiatan dilaksanakan mulai pukul 10.00 hingga 15.00 WIB.

Anda dapat mengantisipasi potensi kepadatan lalu lintas di sekitar Warung Eyup Dsn. Bedoyo, Wukirsari, Cangkringan.

Pukul 13.30 - 17.30 WIB akan ada kegiatan Putaran Enam Besar Kompetisi Piala Soeratin DIY Tahun 2022 U15.
1. Persig vs Mataram Utama
2. UAD FC vs JK United

Kegiatan diselenggarakan di Lapangan Sapta Marga Yonif Mekanis 403/WP.

Baca Juga: Santripreneur di Harlah 1 Abad NU, Simbol Kebangkitan Ekonomi di Lingkungan Pesantren

Kepada masyarakat pengguna jalan, dihimbau agar mengantisipasi potensi kepadatan lalu lintas di sekitar lokasi kegiatan.

Editor: Jeanne Pita Winaryati

Sumber: Instagram @poldajogja

Tags

Artikel Terkait

Terkini

BTN Himbau Nasabah Jaga Kerahasiaan Data

Jumat, 17 Maret 2023 | 21:19 WIB
X